Referensinews.com – Ratu Felisha belakangan memang jarang tampil di layar kaca. Namun, penampilan aktris cantik yang sudah dua kali mengalami kegagalan rumah tangga ini hingga kini masih menjadi sorotan netizen.
Mengutip ISPtimes.com (Jaringan Referensinews.com) berikut ini penampilan terbaru Ratu Felisha sekaligus fakta tentang dirinya yang terangkum dari unggahan Instagram pribadinya.
1. Mengawali karir sebagai model dan aktris dunia entertainment sejak 2001
2. Lama tidak muncul di layar kaca dan dunia hiburan semenjak menikah
3. Wanita dengan nama lengkap Ratu Felisha Reynatya ini kerap membagikan momen liburannya pasca perceraian
4. Rambutnya yang merah, juga beberapa tato di tubuhnya membuat penampilannya makin seksi dan eksotis
.
5. Wanita 38 tahun ini terjun di dunia hiburan di antaranya membintangi film Kuntilanak dan Cinta Tapi Beda
(rn1)
Komentar